Pohorua

Maju, Sejahtera, dan Berbudaya

Selamat Datang

Tentang Desa Pohorua

Website ini menjadi sarana untuk mengenal lebih dekat Desa Pohorua.
Di dalamnya, Anda dapat menemukan informasi seputar pemerintahan desa, data kependudukan dan demografi, potensi lokal, serta berbagai kabar dan kegiatan terkini yang berlangsung di desa.

Selamat menjelajah Bumi Pohorua melalui dunia maya.

Lihta Profile Desa

Berita Desa

Lihat Semua

Judul Berita / Pengumuman

desapohoruamuna@gmail.com

Isi Berita terbaru sebagai percobaan untuk tambah Berita… dsb dst

Percobaan Berikutnya

desapohoruamuna@gmail.com

Ini gambar pisang sebagai percobaan untuk pengumuman desa

Percobaan Berita Baru

desapohoruamuna@gmail.com

Ini adalah contoh penambahan postingan berita baru, biasanya mumet tapi ini dibuat lebih mudah

Berbagi Ilmu dan Semangat, KKN-PPM UGM Muna Merona 2025 Hadir di SD Negeri 1 Batukara

desapohoruamuna@gmail.com

Sebagai wujud nyata dari semangat pengabdian kepada masyarakat, Tim KKN-PPM UGM Muna Merona 2025 melaksanakan kegiatan pengajaran di SD Negeri …

Penuh Antusiasme, Warga Pohorua Awali Peringatan HUT RI dengan Senam dan Perlombaan Meriah

desapohoruamuna@gmail.com

Dalam semangat menyambut Hari Kemerdekaan Republik Indonesia yang ke-80, warga Desa Pohorua menggelar serangkaian acara meriah pada 1 Agustus 2025 …

50 Hari Mengabdi, 9 Mahasiswa KKN UGM Pamit dari Desa Pohorua

desapohoruamuna@gmail.com

Setelah kurang lebih 50 hari menjalankan pengabdian di Kecamatan Maligano, khususnya di Desa Pohorua, Tim KKN-PPM UGM Muna Merona 2025 …

12

Kepala Desa

Jamaluddin, S.Pd.

Kepala Desa Pohorua

Dengan hadirnya website ini, Desa Pohorua mulai melangkah ke arah digitalisasi sebagai bagian dari upaya membangun tata kelola desa yang lebih terbuka, responsif, dan informatif. Website ini diharapkan menjadi jembatan antara pemerintah desa dan masyarakat dalam menyampaikan informasi, memperkenalkan potensi desa, serta mendukung pelayanan publik yang lebih baik.
Semoga keberadaan website ini dapat membawa manfaat bagi seluruh warga Desa Pohorua dan menjadi fondasi bagi pembangunan desa yang berkelanjutan dan mandiri.